Mengatur otomatis running script pada linux


Terkadang kita bingung dengan script yang akan kita jalankan pada suatu proses yang rutin dilakukan setiap hari nya, tetapi pada linux semua ini dapat dengan mudah dilakukan, yaitu dengan adanya otomatis running script, berikut contoh penjadwalan script yang biasa dilakukan :


crontab -e : membuka file crontab yang sudah ada atau membuat file baru.

crontab -l : menampilkan isi file crontab.

crontab -r : menghapus file crontab.

crontab -u : mengedit crontab milik user

Membuka crontab

sudo crontab -e

Struktur crontab :   1 2 3 4 5 perintah

Keterangan:
1 = Minute => 0 - 59

2 = Hour => 0 - 23

3 = Day of Month => 1 - 31

4 = Month => 1 - 12

5 = Day of Week => 0 - 5



Contoh:
* * * * * perintah => setiap menit
*/10 * * * * perintah => setiap 10 menit
10 * * * * perintah => menit 10 tiap jam
30 18 * * * perintah => setiap jam 18:30
30 08 10 06 * perintah => tanggal 10 bulan juni (06) jam 08:30
00 11,16 * * * perintah => setiap hari jam 11:00 dan 16:00
00 11-16 * * * perintah => setiap hari jam 11:00 s/d 16:00
00 08-16 * * 1-5 perintah => Jam 08:00 s/d 16:00 pada hari 1-5 (senin s/d jum'at)
*/15 6-10 * * * perintah => setiap 15 menit dari jam 6 - 10
@yearly perintah => menit pertama awal tahun (0 0 1 1 *)
@monthly perintah => sama dengan @yearly tapi awal bulan (0 0 1 * *)
@weekly perintah => mingguan  (0 0 * * 0)
@daily perintah => awal hari (0 0 * * *)
@hourly perintah => awal hari (0 * * * *)
@reboot perintah => setiap habis reboot


sumber : infolinux



No comments:

Post a Comment